Rabu, 19 Maret 2008

Target : Piala Menteri Negara KUKM

Tanggal 29 dan 30 Maret 2008 akan menjadi target sekaligus pembuktian bagi tim Futsal Globe Media Grup. Setelah sebelumnya pada 10 Februari 2008, Tim SepakBola Globe Media Grup merebut Piala Invitasi Sepak Bola APAC.

Akankah tim Futsal Globe Media Grup bisa memperoleh piala bergengsi dari Menteri Negara KUKM dan Alfamart, pada 30 Maret 2008?

Kita tunggu gebrakan dari Tim Futsal Globe Media Grup. Kencangkan tali sepatu dan cetak gol sebanyak-banyaknya.

Viva Tim Futsal Globe Media Grup

Selasa, 04 Maret 2008

Prepare to Change

Rather than wishing for change, U first must be prepared for change.

(Catherine Pulsifer)

Sabtu, 01 Maret 2008

Koleksi #001 King Tiger

Berikut adalah koleksi Alutista pertama ku.
Koleksi pertamaku ini adalah Tank King Tiger milik Jerman.

Replica ini diproduksi oleh Forces of Valor, dengan bahan Die Cast dan plastik untuk aksesorisnya.


King Tiger, Tank Milik Jerman yang beroperasi pada tahun 1944.
Photo milik : www.forcesofvalor.com


Minggu, 10 Februari 2008

Globe Media is The Winner

What a beautiful day...

We win the turnament between peers in media industry. We brought in the trophy of Invitasi Sepak Bola APAC 2008, and of course we got our pocket refund with IDR 3 million that day.

Thanks god, for this beautiful moment.

Back to the field.
At the first match Globe Media beat Bisnis Indonesia with 2-1 victory. In this game Hans score 2 goal for our team. But this victorius game atributable to all the team members.

At the last game mean FINAL, Globe Media beat Harian Tempo with 2-0 victory. We creat a good team player and excellence off ball movement. The 2 goal is created by me, Aris Munandar, I should say thanks to assist given by Deni and Bahrudin.

I think we diserve to win the game because we been try hard to achiev it.

Thanks to all members of Globe Media Football Club

Senin, 04 Februari 2008

Invitasi Sepak Bola APAC

Hari minggu tanggal 10 Februari adalah waktu yang sangat aku tunggu.
Hari itu adalah tanggal pelaksanaan Invitasi Sepak Bola APAC.

Cukup sudah lelah mengurusi semua kebutuhan tim.
Sekarang saatnya Tim kami Global Media FC untuk mempersiapkan diri dan membuktikan kemampuan terbaik kami.

Bersiaplah...

VIVA Globe Media FC

Jumat, 01 Februari 2008

One and Half Hour Under The Rain

My name is Rain

This month is my time

I will pouring you with water

I will make you wet

To day is realy a wet-wet-wet day. Four about One and Half hour, I got my body pouring with rain. So cold and wet. But I got to keep my head stand high to face this day.

I won't let the Rain wash a way my spirit...

Senin, 28 Januari 2008

Nice Proverb for Indonesian Politician

The way a man plays a game shows some of his character.
The way he loses shows all of it.
(Proverb)

PS :
Grow up man! And dont blame others.

Minggu, 27 Januari 2008

Berkabung Nasional, Mengenang HM Soeharto

Innalillahi Wa inna ilaihi roji'uun,

Turut berduka cita atas wafatnya Bapak H. Moh. Soeharto, mantan Presiden Republik Indonesia.

Semoga Bangsa Indonesia bisa menemukan pengganti yang lebih baik dari HM Soeharto.

Kamis, 17 Januari 2008

Change in CG Jung View

We can't change anything until we accept it.
Condemnation does not liberate, it oppress.
(C.G. Jung)

Memancing di Air Keruh

Sejak mantan presiden Soeharto tergeletak sakit di RS Pusat Pertamina (RSPP). Kemudian mengalami masa kritis sejak tanggal 11 Januari 2008. Keluarga besar Cendana dirundung kesedihan. Mereka terus berkumpul bersama di RSPP disebelah ruang Soeharto dirawat untuk mendo'akan kesehatannya.

Sementara itu dilain pihak, para politisi papan atas Indonesia, menari dengan vulgar diatas penderitaan Soeharto. Mereka bermain-main dengan lidah yang tajam, meminta proses hukum yang harus dijalani Soeharto terus dilanjutkan. Walaupun sebagian lagi meminta agar proses hukum dihentikan asal Soeharto mengembalikan kekayaan negara.

Sungguh tidak bijak menyerang lawan atau musuh yang tersungkur jatuh dan tidak membawa senjata. Kalau benar ksatria harusnya musuh itu dihadapi saat ia berdiri tegak dan mengenakan senjatanya.

Inikah contoh sikap politisi bangsa ini, dimana orang lain sakit parah, orang lain bingung untuk mencari makanan dan lauk pauk murah karena tempe dan tahu pun sekarang sudah susah diperoleh. Mereka, politisi ini masih terus mencari keuntungan diatas keruhnya suasana.

Bangsa ini harus belajar melangkah kedepan jangan terlalu banyak menengok kebelakang.

Minggu, 13 Januari 2008

Time in Diogenes Laetius View

Time is the most valuable thing a man can spend.

(Diogenes Laetius)

Rabu, 09 Januari 2008

Cara Membuat Website yang Menguntungkan

Kita mungkin telah banyak mendengar orang yang berhasil dari bisnis internet. Kadang kala kita kebingungan bagaimana untuk bisa mengikuti keberhasilan mereka. Ada banyak cara agar kita bisa berhasil memanfaatkan internet sebagai salah sata sumber penghasilan tambahan.

Namun jangan sampai anda terjebak janji-janji bisnis internet yang akan membuat anda kaya hanya dalam hitungan bulan, hari atau menit. Perlu dicamkan bahwa "There is no gain without pain". Tidak perlulah terlalu menderita, namun harus ada sedikit banyak tenaga dan waktu yang harus dikorbankan untuk memulai bisnis ini.

Kali ini saya akan coba membahas pengalaman saya, sebagai seorang pemula dibisnis initernet. Saya mencoba merangkum langkah yang harus dipersiapkan untuk memulai bisnis internet.
Langkah-langkah yang harus dipersiapkan adalah:
1. Tentukan konten atau isi dari website atau webblog kita.
2. Memilih tempat hosting server untuk website atau webblog.
3. Memperkenalkan website atau webblog kepada para pengguna internet.
4. Menjadikan websit sebagai mesin uang atau sumber penghasilan.

Pembahasan.
1. Konten website.
Agar memiliki arahan dalam pengerjaan website atau webblog, sebaiknya konten website telah ditentukan pada permulaanpembuatannya. Adapun konten website atau webblog bisa sangat beragam, namun menurut pengalaman saya sebagai pemula cobalah untuk memilih konten yang sesuai dengan kapabilitas kita. Mungkin beberapa konten yang bisa jadi pilihan diataranya ialah :
a. Personal
b. Bisnis, Perdagangan, Jasa
c. Informasi

2. Setelah memilik gambaran akan website yang akan kita kerjakan sekarang saatnya untuk menentukan pilihan hosting. Untuk memilih hosting website bisa dipilih dua alternatif :
a. Hosting gratis, dianjurkan untuk para pemula.
b. Hosting bayar, untuk website yang akan menuju profesional.

3. Setelah website kita mulai on line, langkah selanjutnya adalah bagaimana memperkenalkan website pada para pengguna internet.
Cara yang bisa ditempuh adalah dengan :
a. Beriklan gratis, kita bisa gunakan social bookmarking, website iklan gratis, friendster, YM ataupun yahoo groups.
b. Iklan bayar, salah satunya yang paling mempercepat rating dipencarian adalah adwords dari google
c. Menambahkan atau bertukar link dengan sesama web master, link ini akan sangat membantu peringkat pencarian kita.

4. Dan langkah terakhir adalah saatnya membuat website kita sebagai mesin pencetak uang. Apabila dari awal konten kita adalah bisnis dan perdagangan tentu akan menjadi lebih mudah karena kita telah memilikiproduk sendiri yang dipasarkan kepada para pengguna internet. Namun apabila website kita hanya website personal, informasi maka kita harus mengusahan memperoleh penayang iklan diwebsite kita.

Bagaimanakah cara mendapatkan pengiklan diwebsite atau home page kita? Akan saya coba saya bahas dalam tulisan berikutnya.

Selasa, 08 Januari 2008

Working Together for AM Data

Ther word Together when combined with other word.

- Coming together is a Beginning.

- Keeping together is Progress.

- Working together is SUCCESS.

Viva AM Data Research, soon we will be success.. Amiin.

Senin, 07 Januari 2008

Dua Lebih Kuat di Banding Satu

Ide sudah ada di Otak tapi tangan ku cuma dua. Setumpuk laporan keuangan tidak bisa aku selesaikan sendirian.

Aku perlu dua tangan lagi untuk meningkatkan keberhasilan.
Tenaga dan pemikiran dua orang biasanya lebih kuat dibandingkan tenaga dan pemikiran satu orang.

Ok mari bergabung dan berbagi keberhasilan dengan ku.
Mba Entin, Selamat bergabung teman di AM Data Research.